Berubahlah dan Bertumbuhlah




Terkadang kita tidak mau meninggalkan apa yang sudah kita rasakan nyaman. Terkadang kita terkejut ketika sesuatu terjadi di luar apa yang kita anggap mapan. Dikecewakan oleh peristiwa yang tidak kita harapkan atau meninggalkan orang yang sesungguhnya kita cintai.

Bersabarlah dan berlelahlah karena kenikmatan hidup akan didapat dalam kelelahan. Harimau tidak akan mendapat mangsa jika ia tidak meninggalkan sarangnya. Dan anak panah jika tidak meninggalkan busurnya, tidak akan menemui sasaran. Lihatlah, bahkan serbuk emas pun sama dengan tanah ketika ia dibiarkan tidak didulang dan diolah. Dan kayu gaharu di negeri asalnya sama dengan kayu bakar.

Kita semua hanya bisa berguna dan berkembang kalau kita berani mengambil keputusan untuk beranjak, berubah dan bertumbuh.

Author » zul
Post Title » Berubahlah dan Bertumbuhlah
Post Url » http://www.zulmaseke.web.id/2009/10/berubahlah-dan-bertumbuhlah.html
Time » Minggu, Oktober 25, 2009
Responds » 0
Labels »

Artikel Terkait:

Posting Komentar
 

About Me

foto saya
Im Zulkiliyanto M. From Gorontalo North Sulawesi, I am a simple interested in new and useful things, hopefully get a new experience to innovate to create more advanced. Sharing is fun.[...]

Pengikut

Visitor


free counters